Doa yang di baca
pada hari ke - 16 di bulan ramadhan :
اللهم وفقنى
لموافقة الأبرار و جنبنى فيه مرافقة الأشرار و آونى فيه برحمتك إلى دار القرار
بإلهيتك يا إله العالمين
Allaahumma
waffiqnii limuwaafaqatil abraari wa jannibnii fiihi muraafaqatal asyraari wa
aawinii fiihi birahmatika ilaa daaril qaraari bi ilaahiyyatika yaa ilaahal
‘aalamiin
Artinya :
Ya Allah , berikan kepadaku di hari ini taufik untuk bertemu dengan orang
- orang yang baik dan jauh dari orang -
orang jahat sampai hari kiamat , dengan rahmat - Mu dan ketuhanan - Mu , wahai
Tuhan semesta alam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar